Friday, September 24, 2010

JOB DESCRIPTION REMEDIAL OFFICER JUNIOR

1. Menyiapkan Aging dan mapping sebagai dasar penugasan kepada eksekutor untuk menentukan titik berat penanganan kasus.

2. Melakukan analisa awal terhadap data pelimpahan kasus dari A/R dan analisa dari hasil kunjungan eksekutor. ( Problem intern & Kasus dalam proses klaim asuransi)

3. Mengeluarkan memo pemberitahuan ke A/R jika ditemukan kasus OD >60 dengan problem intern (angsuran loncat, kurang bayar, dll.)

4. Melakukan tindakan-tindakan atas nama perusahaan yang bersifat legal practice

5. Merencanakan dan melaksanakan strategi kerja Remedial secara keseluruhan, serta memonitor seluruh rangkaian dan keberhasilan kerja Remedial di Cabang

6. Membina hubungan ekternal relationship dengan aparat militer, sipil, Hunter dan pihak lain dalam kaitan dengan tugas Remedial

7. Menghadapi complain customer dan membantu menyelesaikan problem customer yang hadir di kantor maupun diluar kantor dalam kaitan dengan tugas Remedial

8. Mendistribusikan kasus/penugasan kepada Hunter, dan melakukan kontrol secara periodik terhadap hasil kunjungan Hunter.

9. Melakukan analisa dan mengusulkan target pencapaian yang wajar bagi tenaga lapangan

10. Melakukan analisa kekurangan atau kelebihan man power.

11. Melakukan kontrol, review dan coaching kepada Team Leader/Admin di bawahnya.

12. Melakukan stock opname barang tarikan (AYD/Non AYD) dan melaporkan hasilnya kepada Kaops.

13. Membuat dan melakukan review PICA kasus, proses-sisdur bersama-sama dengan Team Leader/Remedial admin dan melaporkannya kepada Kacab/Karep/Kaops.

14. Menandatangani memo AYD, memo pemberitahuan intern, dan usulan Back to A/R

15. Membuat laporan hasil penanganan Remedial untuk Cabang/Rep

16. Mengusulkan pengangkatan dan pemberhentian eksekutor

17. Melaksanakan pembagian wilayah kerja

No comments:

Post a Comment